Teknik Komputer

Teknik komputer (disebut juga teknik sistem komputer, bahasa Inggris: computer engineering) adalah suatu disiplin khusus yang mengkombinasikan teknik elektro dan ilmu komputer. Seorang teknisi komputer adalah teknisi elektro arus lemah yang lebih berfokus pada sistem sirkuit digital, sistem komunikasi data pada frekuensi radio, dan elektronika sebagai bagian dari komputer secara menyeluruh. Dari kacamata ilmu komputer, seorang teknisi komputer adalah seorang arsitek perangkat lunak yang memiliki fokus pada interaksi antara perangkat lunak dan program serta komponen perangkat keras pendukungnya. Secara akademis, teknik komputer menekankan pada jenis mata kuliah: # elektronika dan sistem digital # mikroprosesor dan bahasa assembler # organisasi komputer atau arsitektur komputer # jaringan komputer dan Internet # komputer paralel, dll

1 comments:

Anonymous said...

Artikel yang sangat bermanfaat, sehingga saya pribadi menambah wawasan dengan adanya artikel yang saudara buat, pastinya sangat bermanfaat untuk saudara kita lainnya. o iya terimakasih kawan sudah berbagi wawasan yang bermanfaat.

Post a Comment

Sponsor

Adsense   Indonesia Masukkan Code ini K1-93567A-5 untuk berbelanja di KutuKutuBuku.com

Chat Box

Free Download MP3

Masukan Nama Penyanyi - Judul Lagu
 

Download

Followers

MOALLDIBORO Copyright © 2009 Blogger Template Designed by Bie Blogger Template