Bambu yang bernama latin nastus elegantissimus hask holt ini memang termasuk langka. Dari 156 jenis bambu yang ada di Indonesia hanya bambu eul-eul yang berisi air. Itupun tidak semuanya karena dari 100 pohon jenis ini hanya tiga atau empat yang ada airnya.
Meski sudah dikenal di Cina sejak ribuan tahun lalu tapi di Indonesia belum banyak yang tahu tentang khasiat bambu eul-eul. Bagi Anda yang ingin mencoba, air bambu eul-eul bisa dibeli hanya harga Rp 50 ribu. Sedangkan botol kecil dijual dengan harga Rp 10 ribu.
1 comments:
ciptaan tuhan memang penuh dengan manfaat
Post a Comment